Menu Makanan Khas Jepang Shabu Gen Yang Populer

761
shabu gen
shabu gen

Jepang merupakan salah satu negara asia yang sangat maju, jepang terkenal karena berbagai hal salah satunya adalah teknologi yang di buat sampai mendunia, selain itu dari hal budaya jepang ini sangat menjaga budayanya dan seluruh dunia juga telah mengetahuinya dan sangat kagum dengan budaya kental negeri sakura tersebut. selain itu juga jepang terkenal dengan berbagai masakannya yang sangat unik dan bergizi, saat ini masakan khas jepang telah mendunia bahkan ke indonesia. Nah bagi anda yang ingin mencicipi masakan khas jepang kenapa tidak datang saja ke Shabu Gen. Merupakan salah satu dari sekian banyak restoran khas jepang di indonesia yang sangat berkualitas. Nah berikut ini saya akan paparkan beberapa makanan khas jepang yang sangat populer di restoran tersebut.

1 . Sukiyaki

Sejarah tentang masakan ini berawal mulanya pada saat daging sapi di panggang atau bahasa jepangnya adalah yaki dan di atas cangkul besi tebal yang tebal di sebut juga sebagai suki. Dahulu di meiki orang jepang tidak pernah memakan daging sapi karena sangat mematuhi ajaran budha yang melarang untuk memakan hewan berkaki 4 atau hewan yang di gunakan untuk pertanian. Di tahun 1867 di zaman meiji toko daging yang pertama di buka dan di ikuti dengan di bukanya restoran gyunabe. Makanan sukiyaki ini adalah irisan daging sapi serta sayuran serta tahu dan di masak ke dalam panci besi di atas meja dengan cara di rebus di meja makan. selain itu sukiyaki di makan dengan mencelup irisan daging yang sudah di sediakan ke dalam kocokan telur ayam. Selain itu sayuran yang di gunakan seperti bawang daun, seruni, jamur shitake, jamur enoki, bawang bombay, sawi putih, dan untuk pelengkapnya di tambahkan ito konnyaku atau juga shirataki yang berbentuk seperti soun yang memiliki warna abu – abu dan bening.

2 . Shabu  Shabu

Untuk menu selanjutnya adalah shabu – shabu, seperti namanya yaitu Shabu Gen. Menu makanan ini adalah berupa irisan daging sapi yang sangat tips, yang di celupkan ke dalam panci yang berisi air panas di atas meja makanan. Selain itu di lambai lambaikan ke dalam kuah beberapa kali sebelum di makan bersama dengan saus atau tare. Di dalam panci tersebut pada umumnya dimasukkan berbagai macam sayuran dan juga tahu. Selain daging sapi bisa juga memakai daging domba, gurita, fugu, ikan kakap dan ayam.